Jelang Event MotoGP, Polsek Sumbawa Laksanakan Operasi Giat Imbangan

    Jelang Event MotoGP, Polsek Sumbawa Laksanakan Operasi Giat Imbangan

    Sumbawa NTB - Dalam mendukung dan mensukseskan gelaran motorGP, polsek Sumbawa dan jajaran melaksanakan kegiatan pengawasan personil (wasper) dan pengecekan terhadap Anggota Polsek Sumbawa yang melaksanakan Apel pagi yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Sumbawa IPDA Eko Riyono, SH, di dampingi oleh Kanit Ps.KANIT Propam Polsek Sumbawa AIPDA R.H.Sinurat, kegiatan tersebut di laksanakan Pada pukul 08.00 wita s/d 08.20 wita, Kamis (17/03/2022) 

    Kapolres Sumbawa  AKBP Esty Setya Nugroho, S.IK. melalui Kapolsek Sumbawa IPDA Eko Riyono, SH, menyampaikan kegiatan pengawasan personil (wasper) sebagai bentuk kegiatan menghadapi event internasional tersebut.

    Lanjutnya, seperti menggelar pengamanan giat imbangan. Kemudian dilanjutkan dengan memeriksa kelengkapan Kendaraan roda dua, dengan cara memberikan Edukasi secara humanis kepada Masyarakat tentang Keselamatan di jalan raya, larangan penggunaan knalpot racing dan selalu mematuhi peraturan berlalu lintas, seperti melengkapi surat-surat kendaraan, terutama penggunaan helm SNI bagi pengendara maupun yang dibonceng, serta membagikan masker secara geratis penting untuk dilakukan.

    Ipda Eko mengatakan, "Jadi tidak hanya penindakan saja yang dilakukan, dalam kegiatan ini juga dirangkaikan dengan pembagian masker secara gratis, sebagai edukasi untuk membiasakan tertib Prokes, ” ungkapnya.

    pada kesempatan tersebut juga di berikan tindakan fisik kepada pengguna jalan yg tidak memakai helm dan manggunakan masker, dan kegiatan ini di laksanakan dengan tertib, aman dan lancar.(Adbravi)

    .

    Sumbawa
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Buer Kawal Pelaksanaan...

    Artikel Berikutnya

    Jaga Kondusifitas Wilayah , Sat Samapta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pastikan Aman, Jajaran Polres Sumbawa Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada Ke TPS
    Hari Pemungutan Suara Pilkada, TNI-Polri Di Sumbawa Bersinergi Laksanakan Pengamanan Di TPS
    Wakapolres Sumbawa Lakukan Monitoring dan Pengecekan Personel Pengamanan di TPS
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS

    Ikuti Kami